Ada kalanya hati ini ingin berhenti
Berhenti berharap
Berhenti bermimpi
Berhenti berusaha
Namun kuasa itu bukan aku yang punya, sedangkan Yang Punya
Kuasa belum bersedia memberikannya. Hidup terus berlanjut dan waktu tak pernah
mau menunggu. Tak ada toleransi bagi mereka yang berdiam diri.
Karenanya kuputuskan untuk terus maju. Tak ada jalan lain,
Kawan.
Jatinangor, 26 Juli 2015
Tidak ada komentar:
Posting Komentar